Sleman – Sidang kasus kecelakaan lalu lintas yang melibatkan mobil BMW dan menewaskan seorang mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM), Argo Ericko Achfandi, memasuki babak pembacaan nota pembelaan atau pleidoi. Terdakwa, Christiano Tarigan, menyampaikan pembelaan emosional di hadapan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Sleman yang dipimpin oleh Irma Wahyuningsih, Selasa (28/10/2025). Baca Juga : Kasus Dugaan Penggelapan …
Christiano Bawa BMW Tabrak Mahasiswa UGM Baca Pleidoi: Saya Tak Larikan Diri
